Buah sirsak merupakan tumbuhan trpis yang kaya akan manfaat.Mulai dari daun,buah dan batangnya dapat digunakan untuk mengobati berbagai jenis penyakit.Buah sirsak masuk dalam famili annonaceae tumbuhan ini berbentuk pohon memiliki daun berbentuk lonjong permukaan daun licin mengkilap.
Tanpa buang waktu lagi saya akan menjelaskan manfaat buah sirsak yang jarang diketahui orang
1)Untuk mengatasi asam urat
mengkonsumsi buah sirsak secara rutin,maka tubuh kita dapat terhindar dari penyakit asam urat yang berbahaya.
2)Untuk mengatasi hipertensi
Penelitian membuktikan buah sirsak mengandung zat-zat yang dapat menangkal hipertensi.
3)Untuk mangatasi kolesterol
kita tahu bahwa buah sirsak mengandung banyak serat yang baik bagi tubuh kita.Mengkonsumsi buah sirsak sebanyak 100 gram dapat memenuhi kebutuhan serat pada tubuh kita sebanyak 13%.Buah sirsak juga berperan baik dalam proses penyerapan kolesterol jahat sehingga dapat membantu mengeluarkan kolesterol jahat dalam tubuh kita.
4)Meningkatkan konsentrasi
Buah sirsak mengandung tiamin yang dapat berfungsi untuk menjaga fungsi otak dan meningkatkan memori serta konsentrasi.
5)Mencegah katarak
Meminum secara rutin jus buah sirsak minimal 2 kali sehari dipercaya dapat mengurangi resiko pandangan menjadi kabur serta masalah kesehatan mata lainya seperti mata kabur dan katarak.
6)Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Kandungan senyawa acetogenins dan senyawa lainya yang terdapat dalam buah sirsak berguna untuk meningkatkan sistem imunitas tubuh dan bisa menjadi obat penyakit.
7)Melawan kanker
Dalam buah sirsak mengandung banyak sekali vitamin C,menurut beberapa penelitian yang telah dilakuka membuktikan bahwa vitamin C dapat digunakan untuk melawan dan mengurangi efek kemoterapi sepertivmual.
0 komentar:
Post a Comment